Video Tutorial OJS 3

All About OJS 3
Post Reply
User avatar
ikhwan
Posts: 58
Joined: 23 Dec 2016, 15:54

Video Tutorial OJS 3

Post by ikhwan »

Video tutorial seri pertama dari Handoko.

Alert !
Diperlukan koneksi Internet yang cukup baik untuk menonton semua video berikut. Bila anda tidak memiliki paket mobile data yang besar, jangan langsung di klik ya. Tunggu saja sampai berada di lingkungan dengan koneksi WiFi atau Internet kabel.

Selamat menonton ...

01 Introduction to OJS (Pengenalan OJS)

https://youtu.be/qZrdL1_i8YI

02 Install OJS on Localhost

https://youtu.be/hfeDxe44DvI

03 Setting Journal (Pengaturan Jurnal)

https://youtu.be/UezkJ5M9Zk4

04 Managing Journal

https://youtu.be/Wf0vhP9SkQs

05 Completing Information (Melengkapi informasi jurnal)

https://youtu.be/uFx-0sDneUA

06 Managing Sidebar and Static Page

https://youtu.be/ORzATlL9jFo

07 Advance Sidebar

https://youtu.be/wSjD-AfhXW0
Ikhwan Arief

Universitas Andalas : http://www.unand.ac.id
Directory of Open Access Journals : https://doaj.org/

:ugeek: Walk in their shoes and you'll understand.

ajienoorseto
Posts: 449
Joined: 30 Dec 2016, 21:19
Contact:

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by ajienoorseto »

mantap
Atom Indonesia
http://aij.batan.go.id

acahya
Posts: 79
Joined: 20 Feb 2017, 09:18
Location: Pekanbaru
Contact:

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by acahya »

Mantap nih, ane download ah buat ditonton dirumah kalo dikantor gak kerja2 ntar
ACahya Channel Site
Artikel Tentang OJS silahkan Klik
Image
http://acahya.web.id/category/ojs/
https://www.youtube.com/c/acahyachannel

parwito
Posts: 1
Joined: 28 Jan 2017, 17:23

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by parwito »

saya sdh sukses install ojs localhost tapi tidak bisa mensetting wizard, bagaimana selanjutnya ya pak?..mohon arahan agar kami dari universitas ratu samban bisa memiliki jurnal online.

terimakasih

andrewdion04
Posts: 59
Joined: 13 Jan 2017, 08:52
Location: Yogyakarta

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by andrewdion04 »

mantaf OJS 3, Mastheadnya kok jadi sederhana sekali ya..cuma input di Editor saja tanpa membuat user.

mujaddidf
Posts: 1
Joined: 04 Dec 2017, 10:24

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by mujaddidf »

selamat siang saya mau menanyakan jika menginput masthead dan about jurnal selalu muncul tulisan "the specified issn is not valid" setelah di save. setelah di refresh di websitenya tidak muncul about jurnalnya. mohon bantuannya.

ANDI AWALUDDIN
Posts: 11
Joined: 08 May 2018, 18:54

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by ANDI AWALUDDIN »

Assalamu alaikum

Selamat pagi, saya mencoba untuk menambahkan image pada header, tapi saya belum bisa untuk membuat tampilannya full agar enak dipandang
jadi pertanyaannya gimana donk cara settingnya agar full kiri kanan. Untuk jelasnya saya sertakan screenshoot hasil kerja saya.

Terima kasih sebelumnya.

kgandarini
Posts: 1
Joined: 09 Nov 2018, 10:24

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by kgandarini »

Selamat Pagi. Adakah yang tahu kenapa website OJS kami tidak terindeks oleh google scholar? padahal pada Google Scholar Indexing Plugin kami sudah centang. Untuk informasi, sebelumnya kami memiliki dua website OJS, yang pertama http://jurnal.unmas.ac.id/ namun karena sempat terkena malware dan ketika dibersihkan kami mengalami kendala dimana kami tidak dapat mempublish future issue kami, sehingga future issue tidak bisa menjadi current issue. Karena masalah tersebut kami memutuskan untuk membuat website OJS baru beralamat di http://e-journal.unmas.ac.id/ tapi kami mengalami masalah dimana semua artikel pada jurnal kami tidak terindeks oleh google scholar, padahal kami sudah mengaktifkan Google Scholar Indexing Plugin. Untuk diketahui juga kami menggunakan OJS versi 3.1.1.2. Mohon teman-teman relawan Jurnal Indonesia mohon masukan dan bantuannya, terima kasih.

satuh1
Posts: 22
Joined: 16 Jan 2017, 16:27

Re: Video Tutorial OJS 3

Post by satuh1 »

Coba daftar dan verifikasikan alamat webnya di google webmaster.

Post Reply