GMAIL Resmi hentikan support email untuk OJS (PKP)

Kolom untuk diskusi mengenai tata kelola jurnal baik berupa pengalaman dari instansi ataupun pribadi anggota.
Post Reply
andri.putra.kesmawan
Posts: 252
Joined: 31 Dec 2016, 19:19
Location: Yogyakarta
Contact:

GMAIL Resmi hentikan support email untuk OJS (PKP)

Post by andri.putra.kesmawan »

Awal Juni 2022 hingga saya menuliskan ini banyak yang hubungi tentang email OJS nya tidak berfungsi/ tidak jalan. Salah satunya adalah ini. Gmail sudah menghentikan Less Secure . Jadi kalau kita aktifkan email smtp ojs pakai gmail, kan harus less secure, baru email ojs nya jalan. Nah mulai awal Juni ini less secure gmail dihentikan, sehingga kirim email dari ojs dan konfigurasi gmail di ojs gak jalan. Informasi terkait silakan kunjungi laman berikut https://forum.pkp.sfu.ca/t/gmail-will-s ... n-in/72245

Kalau saya pakai webmail untuk alternatifnya. Beda lagi kalai pakai office biasanya yg umum itu SSL atau TLS, ini STARTTLS.
OJS 2 / 3
Kalau ojs 2 itu biasanya smtp_server nya ssl://smtp.office365.com atau bisa ini starttls://smtp.office365.com
ilakan coba.
Andri Putra Kesmawan
Ketua Dewan Pengawas Relawan Jurnal Indonesia
andri.putra.k@mail.ugm.ac.id
https://andriputra.web.ugm.ac.id

hamidmukhlis
Posts: 15
Joined: 14 Aug 2017, 11:08
Location: Lampung
Contact:

Re: GMAIL Resmi hentikan support email untuk OJS (PKP)

Post by hamidmukhlis »

Less secure secara resmi dihentikan dan tidak dapat diaktifkan jika kita setting verifikasi 2 langkah di gmail.
Alternatifnya dengan membuat dan menggunakan password aplikasi gi Gmail untuk setting email pada OJS.
dengan settingan ini OJS saya masih bisa mengirim email notif dengan normal. Namun sepertinya setting email ini bekerja hanya untuk OJS 3.x, karena saat saya set email di OJS 2 tidak bisa berjalan. (mungkin karena OJS 2 tidak mendukung versi PHPMailer yang lebih tinggi).

*Sepertinya begitu...*
https://docs.pkp.sfu.ca/admin-guide/en/email

andri.putra.kesmawan
Posts: 252
Joined: 31 Dec 2016, 19:19
Location: Yogyakarta
Contact:

Re: GMAIL Resmi hentikan support email untuk OJS (PKP)

Post by andri.putra.kesmawan »

hamidmukhlis wrote:
11 Jun 2022, 01:17
Less secure secara resmi dihentikan dan tidak dapat diaktifkan jika kita setting verifikasi 2 langkah di gmail.
Alternatifnya dengan membuat dan menggunakan password aplikasi gi Gmail untuk setting email pada OJS.
dengan settingan ini OJS saya masih bisa mengirim email notif dengan normal. Namun sepertinya setting email ini bekerja hanya untuk OJS 3.x, karena saat saya set email di OJS 2 tidak bisa berjalan. (mungkin karena OJS 2 tidak mendukung versi PHPMailer yang lebih tinggi).

*Sepertinya begitu...*
https://docs.pkp.sfu.ca/admin-guide/en/email
Wah terimakasih banyak ini, tambahan infor dari Suhu nya. Terimakasih Pak
Andri Putra Kesmawan
Ketua Dewan Pengawas Relawan Jurnal Indonesia
andri.putra.k@mail.ugm.ac.id
https://andriputra.web.ugm.ac.id

indakabarody
Posts: 2
Joined: 28 Jul 2020, 07:51

Re: GMAIL Resmi hentikan support email untuk OJS (PKP)

Post by indakabarody »

Penghapusan pilihan aktivasi "Less Secure Apps" hanya dilakukan untuk akun gmail biasa, yg bukan GSuite.

Untuk encryption STARTTLS yg ada di SMTP office 365 saya kira masih belum support di ojs 2.

andri.putra.kesmawan
Posts: 252
Joined: 31 Dec 2016, 19:19
Location: Yogyakarta
Contact:

Re: GMAIL Resmi hentikan support email untuk OJS (PKP)

Post by andri.putra.kesmawan »

indakabarody wrote:
11 Jun 2022, 14:20
Penghapusan pilihan aktivasi "Less Secure Apps" hanya dilakukan untuk akun gmail biasa, yg bukan GSuite.

Untuk encryption STARTTLS yg ada di SMTP office 365 saya kira masih belum support di ojs 2.
Apakah artinya kalau pakai gsuite masih bisa dipakai di ojs 2 Mas?
Andri Putra Kesmawan
Ketua Dewan Pengawas Relawan Jurnal Indonesia
andri.putra.k@mail.ugm.ac.id
https://andriputra.web.ugm.ac.id

hamidmukhlis
Posts: 15
Joined: 14 Aug 2017, 11:08
Location: Lampung
Contact:

Re: GMAIL Resmi hentikan support email untuk OJS (PKP)

Post by hamidmukhlis »

indakabarody wrote:
11 Jun 2022, 14:20
Penghapusan pilihan aktivasi "Less Secure Apps" hanya dilakukan untuk akun gmail biasa, yg bukan GSuite.

Untuk encryption STARTTLS yg ada di SMTP office 365 saya kira masih belum support di ojs 2.
Less secure tidak bisa diaktifkan bersamaan dengan verifikasi 2 langkah. Mungkin karena hal itu kemudian google membuat alternatif menambah fitur Password applikasi/sandi aplikasi yang hanya bisa diakses jika verifikasi 2 langkah diaktifkan (bisa dibaca disini https://support.google.com/accounts/answer/185833?hl=en).

Post Reply