Mohon pencerahannya dalam edit nomor DOI pada OJS 2
Beberapa artikel di jurnal kami memiliki nomor DOI yang berbeda dengan di Crossref Metadata Search
DOI di jurnal kami seperti pada Vol 4, No 2 (2019): Bioedusiana, ketika di klik nomor DOI di jurnal hasilnya eror, namun artikel tersebut sudah ada di Crossref Metadata Search dengan kode yang berbeda.
Gambar 1
link foto: Gambar 1
Nomor DOI di website jurnal kami, DOI tidak bisa diakses.
Gambar 2
link foto: Gambar 2
Nomor DOI di website Crossref Metadata Search, DOI bisa diakses dan mengarah pada website kami.
Mohon bantuannya supaya nomor DOI artikel di website kami bisa diubah sesuai yang ditemukan di situs Crossref Metadata Search.
Terima kasih.